Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Monster Amfibi

Gambar
Monster amfibi ciptaan manusia Manusia adalah mahluk sosial, yang memiliki 2 sisi yaitu sebagai Produsen dan Konsumen. Ketika manusia menjadi produsen dia akan mencari sebuah tumbal, baik tumbal di darat maupun di laut. Ketika manusia menjadi Konsumen terkadang manusia menjadi sebuah Predator yang tidak mengenal batas. Dengan Kreatifitasnya manusia telah menciptakan sebuah monster Amfibi. Monster amfibi ini di ciptakan mulai dari bahan alam sampai pada material kimia. Dalam menciptakan monster ini membutuhkan tumbal kurang lebih 12 juta barel minyak per tahun, dan 14 juta pohon. Dalam kehidupan sehari-hari manusia selalu berdampingan dengan sang monster . monster ini cukup sulit untuk di hancur leburkan secara Alami. Tak seperti Film Ultramen yg menghancurkan Para monster. Karna monster ini butuh puluhan tahun bahkan ratusan tahun untuk mampu ter urai secara alami di dalam tanah. Monster Amfibi ini memiliki populasi yang luar biasa banyaknya. Dan keberadaannyapun di selur